Perancangan Media Informasi Budidaya Maggot Sebagai Pakan Alternatif Bagi Peternak Unggas dan Ikan
Main Article Content
Abstract
Pada saat ini banyak peternak unggas dan ikan berkembang sangat pesat di suatu wilayah baik di desa maupun di kota. perkembangan tersebut dapat mendorong umkm di bidang peternakan khususnya unggas dan ikan. Masalah pakan dengan harga yang cukup tinggi membuat peternak mencari pakan alternatif dengan kualitas yang baik terutama protein yang terkandung didalam pakan ternak. saat ini masih banyak peternak unggas dan ikan belum mengetahui tentang pakan alternatif yaitu Maggot. oleh sebab itu perancang membuat audio visual yang membahas mengenai budidaya Maggot sebagai pakan alternatif bagi peternak unggas dan ikan. metode pengumpulan data yang digunakan pada perancangan ini berupa observasi, wawancara, serta data visual. metode analisis yang digunakan adalah SWOT (Strenght, Weakness, Opportunity, Threat). sehingga yang perlu diperhatikan dalam penelitian ini bagaimana menciptakan karya video informasi dalam bentuk audio visual yang sesuai dengan alur cerita serta ide dan konsep. media utama dalam perancangan ini yaitu dalam bentuk audio visual, disertai dengan media pendukung.
Article Details
How to Cite
Pratama, R., & Iskandar, R. (2024). Perancangan Media Informasi Budidaya Maggot Sebagai Pakan Alternatif Bagi Peternak Unggas dan Ikan. Iam-Indonesia, 2(1), 305–313. Retrieved from http://iam-indonesia.org/index.php/dkv/article/view/97
Section
Articles
Main Article Content
Abstract
Pada saat ini banyak peternak unggas dan ikan berkembang sangat pesat di suatu wilayah baik di desa maupun di kota. perkembangan tersebut dapat mendorong umkm di bidang peternakan khususnya unggas dan ikan. Masalah pakan dengan harga yang cukup tinggi membuat peternak mencari pakan alternatif dengan kualitas yang baik terutama protein yang terkandung didalam pakan ternak. saat ini masih banyak peternak unggas dan ikan belum mengetahui tentang pakan alternatif yaitu Maggot. oleh sebab itu perancang membuat audio visual yang membahas mengenai budidaya Maggot sebagai pakan alternatif bagi peternak unggas dan ikan. metode pengumpulan data yang digunakan pada perancangan ini berupa observasi, wawancara, serta data visual. metode analisis yang digunakan adalah SWOT (Strenght, Weakness, Opportunity, Threat). sehingga yang perlu diperhatikan dalam penelitian ini bagaimana menciptakan karya video informasi dalam bentuk audio visual yang sesuai dengan alur cerita serta ide dan konsep. media utama dalam perancangan ini yaitu dalam bentuk audio visual, disertai dengan media pendukung.